Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

Langkah Bijak Sekolah untuk Go Green


Sekolah adalah tempat kita mencari dan mengetahui berbagai hal, tentunya hal yang bersifat baik dan bermanfaat. Akhir - akhir ini alam dan lingkungan kita sudah mulai menampakan kehancurannya yang sudah jauh dari kata lestari. Kita sering mendengar kata pemanasan global, Tapi tak ada hal bijak yang mulai kita lakukan.

Maka dari sinilah sekolah mulai berperan, layaknya sekolah kami mulai tergugah kesadarannya setelah lingkungan ini mulai tersasa tidak nyaman. Sekolah mulai menanamkan prinsip reboisasi kepada siswa – siswinya dimulai dari lingkungan sekolah.

Setiap siswa diwajibkan untuk membawa tanaman dari masing – masing rumahnya. Dimulai dari pohon yang akan berusia puluhan tahun, apotik hidup sampai pada tanaman hias sekalipun. Agar lebih banyak kamipun membeli beberapa tanaman lainnya, dananya diambil dari sumbangsih sekolah dan swadaya siswa.

Kami yakin ini akan berdampak besar terhadap lingkungan, sederhananya kami mulai merasa nyaman dalam belajar yang jauh lebih baik dari hari – hari sebelumnya sebelum lingkungan sekolah kami hijau.

Mulai saat ini mulailah kita lestarikan lingkungan ini, jangan pernah berkata siapa yang berbuat? Siapa yang akan melestarikan? Tapi ingatlah kita bertanggung jawab untuk melestarikan.
  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

8 komentar:

soni iskandar mengatakan...

go green....
gogogogo...

zhie_cikal mengatakan...

awal yang bagus.....

Drye mengatakan...

teruskan, like tuh.....

ryan apriansyah mengatakan...

langkah yang mengesankan....

Anonim mengatakan...

good ide

Sinta maharani mengatakan...

i like it...

Ariez_Bio' 05 mengatakan...

LANJUTKAN.....

SASTRA KIT@ INDONESIA mengatakan...

meranggas kering tanah hal yang biasa
istana dingin cair meluap kesal!!!!!
semaua karena keangkuhan manusia!
semua karena ketololan manusia!

Jangan biarkan Bumi kita menagis...
Mari kita hijaukan bumi kita dengan tangan-tangan bunga syurgawi..Semoga bumi kita merekah mewangai bagai bunga syurgawi.

Posting Komentar